Corona sudah banyak menginfeksi masyarakat. Tercatat hari ini (21 Maret 2020) terdapat 450 orang terpapar Covid-19. Yang bisa dilakukan adalah menjaga diri dan menghindari hal-hal yang mungkin dapat membuat virus corona hinggap dan menginfeksi tubuh kita.
Sebuah broker properti di Pondok Indah Jakarta Selatan pun melakukan langkah-langkah preventif sebagai upaya menjunjung kebersihan dalam pelayanan kepada klien.
Untuk itu kita perlu bersama-sama, saling bahu membahu dan mengingatkan satu sama lain akan pentingnya kebersihan di lingkungan kita.
0 Comments